Senin, 20 Mei 2024

INFORMASI :

SELAMAT DATANG DI WEBSITE DESA TAMBAHARJO

SOSIALISASI DAN REVITALISASI P3A PROGRAM SIMURP

SOSIALISASI DAN REVITALISASI P3A PROGRAM SIMURP

TAMBAHARJO, pada hari Selasa, 24 Januari 2023 bekerja sama antara Pemerintah Desa Desa Tambaharjo dengan Dinas Sumber daya air Kabupaten Kebumen mengadakan Sosialisasi dan revitalisasi P3A dan Program SIMURP. dengan dihadiri oleh Pemerintah Desa Tambaharjo, Dinas SDA, Balai Besar Wilayah Sungai Serayu Opak Wadas Lintang Barat, BPD Desa Tambaharjo, Lembaga Desa serta MAsyarakat Pemakai Air Desa Tambaharjo .

Acara dimulai dari Pembukaan, Sambutan - sambutan kemudian dilanjutkan dengan  Reoganisasi Kepengurusan dari P3A Sri Rahayu dan terpilih Sdr Supriyono sebagai Ketua nya. selain pembentuak kepengurussan tersebut juga dibuat penyepakatan tentang Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Rumah Tangga P3A Sri Rahayu Desa Tambaharjo. 

SIMURP singkatan dari Program Strategic Irrigation Modernization and Urgent Rehabilitation Project, merupakan Integrasi 4 Kementrian yaitu Kementrian Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas), Kementrian Pekerjaan Umum, Kementrian Dalam Negeri dan Kementrian Pertanian. Tujuan nya yaitu untuk Meningkatkan Pelayanan Irigasi ddan Penguatan Akuntabilitas Pengelolaan Skema Air, Program tersebut dilaksanakan karena dipercaya mampu mendorong capain peningkatan IP dari 190% menjadi 200%. adapan pendekatan yang diguanakan adalah Penerapan Metode Teknologi Budidaya Pertanian Cerda Iklim (CSA)

 Karena Desa Tambaharjo merupakan desa yang dilewati oleh Pembangunan Saluran Irigasi dan bahkan ada 2 saluran irigasi yang melewatinya. maka diharapkan untuk pemakai air agar bisa memanfaatkan saluran irigasi dengan dengan baik dan dapat ikut menjaga serta merawatnya, sehingga kebutuhan air untuk wilayah tambaharjo tecukupi dan diharapkan hasil pertanian di Desa Tambaharjo bisa maksimal.

Bagikan :

Tambahkan Komentar Ke Twitter